Tuesday, July 27, 2010

DI KUTA BALI.....

"Di Kuta Bali kau genggam erat tanganku...."


Mentari pagi indah berseri
merayap naik dihiasi mega
hijau memukau ditemani embun
Insan yang terlelap mulai terbangun
berdiri menjelang hari
dan mulanya bersiap untuk berkarya
debur ombak memecah pagi
mengkikis harapan yang lama terpendam
menuju harap yang tak tersesat
bertahan untuk hidup demi cinta
dan rasa yang tak pernah tertunda
selamat pagi dunia
hidup semakin bermakna bersamamu


Ayura, 2010

2 comments:

dejavu rastafara said...

mantabbbbbbbbbb....
jadi iri....

Ayura said...

bali fanili....
baliku oh baliku
kapan bisa kembali lagi?